IKA Unhas Barru Salurkan Bantuan Kemanusiaan Atas Dampak Banjir di Kabupaten Barru

    IKA Unhas Barru Salurkan Bantuan Kemanusiaan Atas Dampak Banjir di Kabupaten Barru

    Barru. Ikatan Alumni Universitas Hasanuddin ( UNHAS ) kabupaten barru salurkan bantuan kedesa Madello, Binuang Kecamatan Balusu dan Mallusettasi, Selasa 24/12/2024

    Kegiatan ini atas dukungan para Alumni Unhas yang berdonasi pada IKA Unhas Kab.Barru untuk membantu saudara kita yang terdampak banjir 

    Ketua IKA Unhas Barru drg.Hj.Nurul Huda Suardi, MARS  ucapkan terima kasih pada anggota IKA yang berdonasi untuk kemanusian atas warga kita yang kena dampak banjir di barru

    Harapan  agar bantuan kemanusiaan yang disalurkan untuk  yang terkena dampak dan mencari warga yang belum tersentuh untuk dibantu, " tutur Ulfah

    Lokus di Desa Madello, Lakepo Desa Binuang dan Mallusettasi dengan melihat beberapa lokasi yang terdampak banjir masih ada belum tersentuh 

    Anggota IKA Unhas Di Madello dan Lakepo didampingi Camat Balusu Andi Maya saat menyerahkan bantuan

    Rombongan IKA Unhas Barru mewalili teman-teman Alumni, Umar Sinampe, drg.Rachmi, Fariadi Jahya, Muhaemin, Abdu Samid

    ( IKA Unhas / Irsam )

    barru sulsel
    Ir. ABDU SAMID

    Ir. ABDU SAMID

    Artikel Sebelumnya

    Sambutan Bupati Barru; Rapat Paripurna Tingkat...

    Artikel Berikutnya

    Kapolda SulSel Irjen Pol. Yudhiawan Kunjungan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Terima Kunjungan Kepala BPOM, Kapolri Pastikan Sinergi Penindakan Mafia
    Kapolda Papua Kerahkan Satgas Operasi Damai Cartenz untuk Kejar Pelaku Kekerasan Bersenjata di Yalimo
    PN Rembang Gelar Public Campaign Zona Integritas di Pantai Karang Jahe
    Hendri Kampai: Visi Indonesia Emas 2025, Harapan yang Tertunda oleh Realitas
    Ketua DPRD Barru Bersama Forkopimda Sambut Hangat Kedatangan Kapolda Sul-Sel di Mapolres Barru

    Ikuti Kami